Cegah Kenakalan Remaja, Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Berikan Pesan Kamtibmas

    Cegah Kenakalan Remaja, Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Berikan Pesan Kamtibmas

    CIREBON - Panit Binmas Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon Ipda  Aan A  pada saat  melaksanakan tugas mengadakan kegiatan sambang pelajar SMK Al Hilal Tegalgubug yang sedang melaksanakan Praktek Kerja Lapangan ( PKL) di Mapolsek Arjawinangun, dengan bahasa yang mudah di mengerti Panit Binmas menyampaikan pesan Kamtibmas serta menyampaikan arahan pada saat pelaksanaan kerja lapangan di mapolsek Arjawinangun, sehingga akan lebih mengerti serta memahami tugas tugas yang dilakukan para pelajar yang sedang melaksanakan praktek di Mapolsek Arjawinangun, sehingga kedepannya para pelajar akan lebih memahami tugas tugas Kepolisian sebagai pelindung, Pengayom serta pelayan masayarakat. Selasa, 17/12/2024

    Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon AKP.Sumairi SH.M.Si mengatakan dalam rangka pembinaan pelajar Panit Binmas selalu menyampaikan himbauan himbauan kamtibmas kepada para pelajar yang sedang melakukan kerja lapangan di mapolsek Arjawinangun, adapun harapan dari pada itu para pelajar akan memahami serta mengerti akan tugas tugas Kepolisian dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat 

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Sambang Ke Kantor Desa, Kanit Smapta Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Polresta Cirebon Raih Penghargaan Kepatuhan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Romo Paulus Kristian Seswantoko: Apresiasi Setinggi-tingginya kepada Polri dan TNI atas Dedikasi Selama Perayaan Natal dan Tahun Baru
    Kompolnas Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Operasi Lilin 2024
    Ketua Forum Studi Transportasi Apresiasi Polri Dalam Kelancaran Nataru 2024-2025
    Realisasi Anggaran MA Selama 2024

    Ikuti Kami